Home >> Wisata

Wisata

5 Tempat Wisata Kelas Dunia Di NTT

Tempat wisata kelas dunia di NTT ada banyak yang bisa direkomendasikan untuk dikunjungi. Terutama wisata pantai atau bahari yang memiliki pesona alam yang sangat indah. Ada juga wisata pegunungan yang tidak kalah menarik dari wisarta pantainya. Di provinsi Nusa Tenggara Timur memiliki wilayah dengan 3 pulau utama dan sekitar 500 an pulau kecil lainnya. Ketiga pulau utama di NTT itu …

Read More »

Tempat Wisata Seru Untuk Anak-Anak

Tempat Wisata Seru Untuk Anak-Anak menjadi destinasi yang banyak di cari ketika akhir pekan apalagi saat liburan tiba. Bagi kita yang sudah berkeluarga pasti sangat penting sekali merencanakan tujuan wisata saat mengisi liburan, terutama tempat wisata yang ada permainan anaknya, atau paling tidak lokasi wisata aman untuk bermain bagi anak-anak. Di kondisi pandemi covid 19 seperti saat ini memang masih …

Read More »

5 Wisata Air Terjun Di Jawa Timur

Wisata Air Terjun Di Jawa Timur menjadi salah satu destinasi yang disukai para wisatawan karena wisata air terjun merupakan salah satu wisata alam dengan panorama yang indah. Di Jawa Timur memiliki banyak lokasi air terjun yang dijadikan sebagi tujuan wisata yang menarik. Sehingga selain untuk dinikmati keindahannya, para wisatawan juga bisa mandi di bawah air terjun ini. Suhu yang dingin …

Read More »

Wisata Gunung Kelud Di Kabupaten Kediri Jawa Timur

Wisata Gunung Kelud bisa menjadi salah satu tujuan melepaskan penat kesibukan sehari-hari. Wisata alam yang berada di Kabupaten Kediri ini memiliki daya tarik pemandangan yang menakjubkan yang bisa dinikmati dengan santai dan mudah. Tidak seperti di banyak gunung lainnya yang cukup sulit untuk mencapai puncaknya, justru di gunung kelud sangat mudah untuk menuju puncaknya dengan hanya naik kendaraan, maka menuju …

Read More »

4 Warisan Budaya Indonesia Yang Menjadi Sektor Pariwisata

Warisan budaya Indonesia sangat banyak karena negara Indonesia terdiri dari beberapa pulau dengan berbagai macam suku. Sehingga setiap daerah memiliki budaya yang berbeda dan memiliki bahasa daerah yang berbeda juga. Namun, dari sekian banyaknya warisan budaya yang ada, ada beberapa warisan budaya Indonesia yang menjadi sektor pariwisata Nasional dan Internasional. Diantaranya 4 warisan budaya Indonesia di bawah ini. SEKATEN sumber …

Read More »

Menikmati Liburan Di Nusa Penida Bali

Nusa Penida Bali merupakan sebuah pulau kecil yang lokasinya berada di sisi tenggara Pulau Bali. Di sekitar lokasi Nusa Penida Bali ini juga terdapat dua pulau kecil lainnya yaitu, Nusa Lembongan dan Nusa Ceningan. Ketiga pula kecil ini masuk wilayah pemerintahan kabupaten Klungkung, provinsi Bali. Namun, di antara ketiganya Nusa Penida Bali dan Nusa Lembongan yang sudah sangat di kenal …

Read More »

6 Hotel Dekat Kawah Ijen

Hotel dekat Kawah Ijen menjadi tempat yang penting dan tempat yang banyak dicari sejak Kawah Ijen ini menjadi obyek wisata. Ada banyak hotel dekat Kawah Ijen saat ini baik itu yang berada di wilayah Banyuwangi maupun di wilayah Bondowoso. Gunung berapi yang semakin hari banyak pengunjungnya ini tidak hanya populer di Jawa Timur saja, tetapi obyek wisata ini sudah sangat …

Read More »

Kawah Ijen Yang Menakjubkan

Kawah Ijen menjadi spot menarik yang menjadi perhatian banyak orang karena memiliki pemandangan alam yang indah dan menjadi aktivitas pencaharian masyarakat sekitar setiap harinya. Kawah Ijen merupakan kawah gunung berapi dari Gunung Ijen yang lokasinya berada di perbatasan Kabupaten Banyuwangi dan Kabupaten Bondowoso, Jawa Timur, Indonesia. Gunung dengan ketinggian 2.386 mdpl ini terakhir pernah meletus pada tahun 1936. Dan Gunung …

Read More »

9 Obyek Wisata Terkenal Di Jawa Timur

Obyek wisata terkenal di Jawa Timur ada di setiap kota dan kabupaten. Setiap kota dan kabupaten di Jawa Timur pasti memiliki destinasi wisata yang bisa dijadikan tujuan dalam berlibur. Obyek wisata terkenal di Jawa Timur bisa berupa pemandangan alam yang alami keindahannya seperti alam pegunungan, lautan, bahkan obyek wisata buatan dengan beberapa wahana yang menarik untuk dikunjungi. Obyek wisata terkenal …

Read More »

Goa Gong Yang Sangat Memukau

Goa Gong sebagai salah satu wisata alam yang berada di Pacitan Provinsi Jawa Timur merupakan salah satu tempat wisata di Indonesia yang sudah memiliki pamor di mata dunia karena memiliki pemandangan alam yang sangat indah. Goa Gong menjadi salah satu obyek wisata alam bawah permukaan tanah dengan keindahan terbaik se Asia Tenggara. Pemandangan alam di obyek wisata Goa Gong salah …

Read More »